Kejaksaan Tinggi (Kejati) Maluku diminta mengusut Kasus Reboisasi yang diduga bermasalah pada sejumlah daerah di Maluku. Kasus-kasus yang diduga bermasalah tersebut, terjadi kala Kepala Dinas (Kadis) Kehutanan Maluku dijabat oleh Sadali Ie. Sadali Ie kini boleh bernafas lega, setelah lolos dari Kasus Dugaan Tindak Pidana Korupsi Proyek Reboisasi di Kabupaten Maluku Tengah (Malteng) oleh Kejati Maluku, namun Sadali Ie terseret kasus yang sama di Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT), Kabupaten Maluku Barat Daya (MBD), Kabupaten Kepulauan Aru, dan Kabupaten Kepulauan Tanimbar (KKT).
Diduga Proyek Reboisasi Di Maluku Bermasalah, Jaksa Diminta Periksa Sadali Ie
Loading...